Ad Code

Responsive Advertisement

Cara Auto Admit Google Meet

 Auto Admit Google Meet (Murid masuk Google Meet tanpa perlu tekan Admit)



Google meet adalah aplikasi konferensi video, yang juga bisa disebut rapat online. Google Meet adalah produk yang diproduksi oleh Google dan layanan komunikasi video yang dikembangkan oleh Google. Aplikasi Google Meet adalah salah satu dari dua aplikasi dengan versi terbaru, versi sebelumnya adalah Google Chat dan Google Hangouts.

Google meet sangat membantu tenaga pengajar dalam mengajar secara online. 

Cara Auto Admit Google Meet

Pada saat mengajar menggunakan Google meet tenaga pengajar dapat fokus menyampaikan materi tanpa harus melakukan admit satu per satu siswa yang akan bergabung. Berikut caranya 

Buka Aplikasi Web Browser Google Crome kemudian pada addres bar ketikan pencarian Crome Web Store


Setalah muncul hasil pencarian klik link Crome Web Store 

Pada halaman Chrome Web Store di kolom pencarian ketikan Google Meet Auto Admit

Setelah hasil pencarian ditampilkan klik Google Meet Auto Admit lalu pilih Tambahkan ke Chrome

Setelah Auto Admit aktifkan kembali ke Goole Meet

klik pojok kiri atas untuk memastikan bahwa Auto Admit Goole Meet Aktif

Demikian Cara Auto Admit Google Meet, semoga berhasil untuk dicoba 









Posting Komentar

0 Komentar